Spoiler Drama The Forbidden Flower (2023) Episode 22-23, Gawat! Penyakit He Ran Makin Parah
--
Drama ini sendiri menayangkan episode perdananya pada 13 Februari 2023 di laman WE TV dan Viki. Berikut ini detailnya:
- Juga Dikenal Sebagai: Bunga Musim Panas, Xia Hua
- Penulis Skenario & Sutradara: Zhao Xiao Lei
- Direktur: Chen Zhou Fei
- Genre: Romantis, Melodrama
- Negara: Tiongkok
- Jenis: Drama
- Episode: 24
- Ditayangkan: 13 Feb 2023 - 28 Feb 2023
- Tayang Pada : Senin, Selasa, Rabu, Kamis, Jumat, Sabtu, Minggu
- Jaringan Asli: Tencent Video
Spoiler Drama China The Forbidden Flower (2023) Episode 22-23
Pada episode mendatang terlihat jika He Ran mengatakan jika dirinya tidak bisa berpisah dari Xiao Han. He Ran sangat sedih ketika Xiao Han tidak menggubris seluruh perkataannya. Di sisi lain, He Ran mendapati jika penyakitnya sudah kambuh lagi.
Selanjutnya, Xiao Han ingat tentang He Ran yang mengatakan jika masanya akan tidak lama. Xiao Han berpikir bagaimana dia bisa bersama He Ran lagi.
Baca juga: Bobibos BBM Nabati: Inovasi Bahan Bakar Masa Depan Ramah Lingkungan di Indonesia
Demikianlah informasi mengenai spoiler drama China The Forbidden Flower (2023) episode 22-23 yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat dan kamu bisa menyaksikan melalui beberapa platform streaming online.